- Entertainment

Apa Bedanya Admin dan Administrasi? Simak Ternyata Ini Perbedaanya

Taukah kamu apa perbedaan admin dan administrasi di bidang keuangan? Pasti akan banyak yang mengira bahwa administrasi keuangan dan admin keuangan adalah hal yang sama.

Padahal sebenarnya admin keuangan dan administrasi keuangan memiliki perbedaan.

Walaupun memang sebenarnya admin keuangan dan administrasi keuangan merupakan dua hal yang saling berkaitan.

Ini merupakan hal penting yang harus kamu ketahui, terlebih lebih lagi jika kamu ingin mengambil karier atau pekerjaan sebagai admin.

Pengertian Admin

Apa Bedanya Admin dan Administrasi? Simak Ternyata Ini Perbedaanya
Apa Bedanya Admin dan Administrasi? Simak Ternyata Ini Perbedaanya

Admin sendiri biasanya lebih sering digunakan untuk menyebutkan suatu profesi pekerjaan seperti admin keuangan, admin sosial media, dan lainnya.

Atau bisa diakatakan bahwa admin adalah singkatan dari administrator, yaitu orang yang mengurusi semua proses administrasi.

Jadi admin adalah seseorang yang mengurusi semua proses administrasi keuangan di dalam sebuah perusahaan atau bisnis.

Contohnya saja seperti yang sering kita temukan di iklan lowongan pekerjaan yaitu admin keuangan, admin sosial media, atau admin toko online.

Pengertian Administrasi

Apa Bedanya Admin dan Administrasi? Simak Ternyata Ini Perbedaanya
Apa Bedanya Admin dan Administrasi? Simak Ternyata Ini Perbedaanya

Sedangkan administrasi lebih merujuk ke pekerjaan yang dilakukan oleh admin itu sendiri.

Administrasi juga bisa dikatakan sebagai aktivitas yang mengatur seluruh sistem kerja di sebuah bisnis atau perusahaan.

Sehingga pekerjaan administrasi itu meliputi hal-hal seperti pembukuan dasar, pembuatan laporan, hingga merencanakan dan mengatur jalannya rapat.

Jadi jika Anda adalah pemilik bisnis, maka pastikan Anda benar-benar memilih admin yang sudah profesional dan berpengalaman.

Karena administrasi adalah hal yang penting dan sangat berpengaruh terhadap masa depan bisnis dan perusahaan Anda.

Setidaknya seorang admin juga harus memiliki beberapa skill atau kemampuan dasar.

Kemampuan Dasar yang Dibutuhkan oleh Admin atau Staff Administrasi

Seorang admin yang efektif harus memiliki sejumlah keterampilan dasar yang esensial untuk menjalankan tugas-tugasnya dengan baik. Beberapa diantaranya adalah:

  • Manajemen waktu yang baik
  • Kemampuan berkomunikasi dan menulis
  • Ketelitian dan perhatian terhadap detail
  • Skill Software sebagai contoh Microsoft Word dan Excel

Pertama, manajemen waktu yang baik sangat penting agar admin dapat mengatur jadwal dan menyelesaikan berbagai tugas secara efisien.

Kedua, kemampuan berkomunikasi dan menulis yang baik diperlukan untuk berinteraksi dengan rekan kerja, atasan, dan klien, serta untuk menyusun laporan dan dokumentasi yang jelas dan tepat.

Ketelitian dan perhatian terhadap detail juga sangat penting agar admin dapat meminimalkan kesalahan dalam pekerjaan sehari-hari, terutama dalam hal pengelolaan data dan keuangan.

Selain itu, seorang admin harus memiliki kemampuan untuk mengoperasikan software dasar seperti Microsoft Word, Excel, dan aplikasi perkantoran lainnya, yang merupakan alat-alat penting dalam mendukung aktivitas administrasi.

Berapa Gaji Dasar Admin atau Staff Administrasi

Rata-rata gaji admin atau staf administrasi di Indonesia berkisar antara Rp2,2 juta hingga di atas Rp4 juta per bulan.

Besaran gaji ini dipengaruhi oleh beberapa faktor, seperti pengalaman kerja, kualifikasi pendidikan, serta lokasi perusahaan.

Selain itu, besaran gaji dari Admin ini juga akan tergantung pada pekerjaan yang dilakukan dimulai dari bertemu dengan klient hingga mengurus pembukuan.

Itulah tadi sedikit informasi serta penjelasan mengenai perbedaan admin dan administrasi yang bisa Anda ketahui.

✅DownlOad👉🟪 CLICK HERE TO WATCH LINK

Back to top button